Jurnal e-Komunikasi
Vol 2, No 1 (2014)

STRESSOR PASANGAN SUAMI ISTRI BEDA ETNIS PADA TAHAP: LAUNCHING CHILDREN AND MOVING ON DALAM SEBUAH PERNIKAHAN

Stevi Ayu Novita (Petra Christian University)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2014

Abstract

Pada penelitian ini yang menjadi fokus adalah stressor apa yang dihadapi oleh pasangan suami istri beda etnis, Indonesia-Belanda dan Korea, dalam tahap pernikahan launching children and moving on. Setiap perubahan dalam keluarga memberikan kontribusi perubahan dalam sistem keluarga; hal ini menimbulkan stressor pada keluarga dan digambarkan dalam model ABC-X Hill. Ditemukan jenis stressor yang dihadapi oleh pasangan suami istri beda etnis yaitu stressor vertikal, family emotional patterns dan stressor horisontal, life cyle transition.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

ilmu-komunikasi

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal e-Komunikasi adalah jurnal versi online yang ditulis oleh mahasiswa dalam rangka mempublikasikan karya skripsinya. Ruang lingkup topik kajian adalah komunikasi massa, komunikasi korporat, human communication, dan komunikasi new ...