GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Vol 3, No 1 (2019): GERVASI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PEMBINAAN MENULIS KARYA SASTRA UNTUK SISWA MA DARUNNA’IM PUTRI PONTIANAK

Uli, Indriyana (Unknown)
Hariyadi, Hariyadi (Unknown)
Sulastri, Saptiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2019

Abstract

Abstrak Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan pengetahuan kesastraan dan kemampuan menulis karya sastra siswa MA Darunna?im Putri Pontianak. Metode pelaksanaan dalam program pengabdian pada masyarakat yang akan diadakan di Madrasah Aliyah Darunna?im Putri Pontianak meliputi beberapa tahapan yaitu: Tahap persiapan pelaksanaan, Tahap pelaksanaan program Pembinaan Menulis Karya Sastra Untuk SIswa Madrasah Aliyah Darunna?im Putri Pontianak, Tahap evaluasi, dan Tahap penyusunan laporan merupakan tahap terakhir yang ada dalam agenda pengabdian pada masyarakat. Berdasarkan hasil Pembinaan menulis karya sastra ini dilakukan di MA Darunna?im Putri Pontianak meningkatkan sikap positif siswa dalam pengetahuan akan kesusastraan Indonesia yang beragam. Siswa juga diketahui memiliki kemampuan dalam menulis sastra terungkap dari respon siswa yang sering menulis dalam buku harian sehingga dengan adanya pembinaan ini siswa semangin termotivasi dan baik dalam menulis sebuah karya.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

gervasi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

Publikasi ilmiah pengabdian kepada masyarakat dengan cakupan bidang: sosial-humaniora (kependidikan dan serumpunnya); MIPA dan teknologi (kependidikan dan serumpunnya); bahasa dan sastra (kependidikan dan serumpunnya); olahraga dan kesehatan (kependidikan dan serumpunnya); serta bidang-bidang yang ...