Jurnal Matematika UNAND
Vol 7, No 2 (2018)

HIMPUNAN LEMBUT KABUR INTUISIONISTIK BERNILAI INTERVAL DAN SIFAT-SIFATNYA

Sisri Wahyuni (Unknown)
Nova Noliza Bakar (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 May 2018

Abstract

Abstrak. Sesuai perkembangan teori himpunan kabur, teori ini dapat dibedakan atas:teori himpunan lembut, himpunan lembut kabur, himpunan kabur intuisionistik, him-punan lembut kabur intuisionistik, himpunan kabur bernilai interval, himpunan lembutkabur bernilai interval, himpunan kabur intuisionistik bernilai interval, serta himpunanlembut kabur intuisionistik bernilai interval. Teori himpunan lembut kabur intuisionistikbernilai interval ini merupakan penggabungan dari teori himpunan kabur intuisionistikbernilai interval dengan himpunan lembut. Dalam himpunan lembut kabur intuisionistikbernilai interval ada beberapa operasi dan operator yang didenisikan. Pada tulisan inidibahas beberapa sifat dari himpunan lembut kabur intuisionistik bernilai interval yangterkait dengan operasi dan operator yang didenisikan tersebut.Kata Kunci: Himpunan kabur, himpunan lembut, himpunan lembut kabur, himpunankabur intuisionistik, himpunan lembut kabur intuisionistik, himpunan kabur bernilaiinterval, himpunan lembut kabur bernilai interval, himpunan kabur intuisionistik bernilaiinterval, himpunan lembut kabur intuisionistik bernilai interval

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...