Husada Mahakam: Jurnal Kesehatan
Vol 3 No 6 (2013): November 2013

Ventilator-Assocoated Pneumonia dan Pencegahannya

rahmiati rahmiati (fakultas Keperawatan Universitas Padjajaran Bandung)



Article Info

Publish Date
09 Jul 2017

Abstract

Ventilator-associated Pneumonia (VAP) merupakan infeksi pernafasan yang beresiko untuk terjadi pada pasien yang di rawat di ICU yang terpasang selang trakeal dan / atau ventilator. Perawat sebagai pemberi asuhan keperawatan harus mengetahui dan melakukan intervensi yang dapat mencegahnya. VAP dicegah dengan VAP bundle care terkini terdiri dari : 1) Elevasi kepala 45o jika memung-kinkan, jika tidak, pertimbangkan untuk mempertahankan posisi kepala lebih dari 30o; 2) Evaluasi harian terhadap kesiapan ekstubasi; 3) Penggunaan endotrakheal tube dengan drainage sekresi subglottic; 4) Perawatan mulut dan dekontaminasi dengan chlorhexidine dan; 5) Nutrisi enteral yang aman secara dini dalam 24-48 jam setelah masuk ICU. VAP bundle care terus mengalami perbaikan melalui fakta-fakta terbaru mengenai intervensi yang tepat dalam mencegah VAP

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

Home

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal Husada Mahakam is a journal that publishes research results from the health field. This journal can publish research articles from various fields of health. However, the scope of the type of articles submitted is the research articles in the field of health ...