Logic : Jurnal Rancang Bangun dan Teknologi
Vol 17 No 1 (2017): March

PENGARUH PENGGUNAAN RESIRKULATOR GAS BUANG PADA KNALPOT STANDAR, TERHADAP PERFORMA MESIN SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO J

I Ketut Adi (Politeknik Negeri Bali)
I Nyoman Budiarthana (Politeknik Negeri Bali)



Article Info

Publish Date
14 Jun 2017

Abstract

Rekayasa teknologi berupa EGR(Exhaust Gas Recirculation) telah menunjukkan dampak positif dalam penurunan gas NOx dalam emisi gas buang, karena adanya penurunan temperatur pembakaran yang terlalu tinggi, karena gas buang turut bercampur dengan gas baru yang secara bersamaan dibakar di dalam ruang bakar mesin. Pada penelitian ini, gas buang tidak dimasukkan ke dalam ruang bakar, tetapi hanya dengan menggunakan metode resirkulasi gas buang di sepanjang saluran gas buang. Kegiatan penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan performa mesin berupa torsi dan daya mesin masing masing sebesar 3,7 % dan 10%, bila dibandingkan dengan mesin yang tidak menggunakan Resirkulator Gas Buang.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

LOGIC

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

Logic : Jurnal Rancang Bangun dan Teknologi is a peer-reviewed research journal aiming at promoting and publishing original high quality research in all disciplines of engineering and applied technology. All research articles submitted to Logic should be original in nature, never previously ...