JURNAL PIONIR
Vol 5, No 3 (2019): Juli-Desember

PENGARUH IMAGE PAMERAN TERHADAP MINAT MENYEWA STAND PAMERAN ADIWASTRA

Herlina Saragih (IAKN Tarutung)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2019

Abstract

Konsep Image Pameran merupakan konsep klasik yang sudah lama dikembangkan oleh Peneliti, namun konsep dan pengukuran selama ini hanya untuk konteks aktifitas retail, seperti Pameran dan toko. Faktor penciptaan reputasi produklah yang menjadi fokus para exhibitor mengikuti pameran. Oleh karena harga pameran sangat mahal, maka pertimbangan Image pameran menjadi hal yang sangat penting bagi penyelenggara pameran dan exhibitor.  Oleh karena itu, pengukuran untuk kegiatan pameran dalam lingkup akademik menjadi hal yang sangat penting, Penelitian ini ingin berkontribusi dalam memunculkan hasil Penelitian tentang Image pameran.  Penelitian mengenai minat Menyewa/membeli  (Purchase intention) selama ini lebih berorientasi pada konsumen retail.  Hasil penelitan menunjukkan bahwa konsumen retail menghadapi banyak produk serta merek yang ditawarkan oleh pemasar untuk dipilih oleh konsumen. Kata Kunci : Image, Pameran, Peserta pameran, minat menyewa stand dan pengelola pameran

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

pionir

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Other

Description

Jurnal Pionir merupakan jurnal yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Asahan yang bertujuan sebagai sarana komunikasi ilmiah dan untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian kepada praktisi dan pengamat ilmu pengetahuan. Jurnal Pionir mencakup berbagai bidang ...