Al Iman: Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan
Vol. 1 No. 02 (2017): Al-Iman Jurnal Keislaman dan Kemasyarakatan

Menejemen Organisasi Layanan Bimbingan Dan Konseling Sekolah (focus solusi terhadap problematik pengelolaan bimbingan dan konseling di sekolah)

Ahmad Hanafi (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Sep 2017

Abstract

Menejeman adalah aktivitas mengatur kegiatan organisasi layanan bimbingan dan konseling dalam rangka mencapai tujuan Bimnbingan dan konseling yang ditetapkan sebagai rumusan target pencapaian. Kegiatan merencanakan mengorganisasi, melaksanakan program adalah rangkaian aktivitas dalam mengatur kegiatan layanan bimbingan dan konseling. Implementasi menejemen dalam kegiatan organisasi Bimbingan dan konseling meliputi aktivitas pengaturan dengan merangkai pada konsep Kegiatan 1) Planning, 2) Organization, 3) Actuating, 4) Controlling 5) Evaluating. Kegiatan menejemen sering sekali dijumpai sebagai problematik yang muncul dalam dunia menejemen bimbingan dan konseling. Seperti perencanaan program yang tidak matang, kurangnya aktivitas layanan yang tepat sasaran. Program yang tidak berlandaskan pada assessment, kegiatan evaluasi supervise yang tidak dilakukan. Problematic ini dapat di tela’ah dan dijumpai dalam kegiatan pengelolaan Bimbingan dan konseling disekolah. Sehingga perlunya suatu konsepsi menejemen sebagai langkah konkrit untuk dapat menciptakan program kekgiatan layanan Bimbingan dan konseling yang memandirikan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

aliman

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Al-Iman: Jurnal Keislaman dan kemasyarakatan adalah jurnal Jurnal ini memuat kajian-kajian pemikiran keislaman dan Kemasyarakatan dalam bentuk: 1) Hasil penelitian, 2) Gagasan konseptual, 3) Kajian kepustakaan, dan pengalaman praktis. Redaksi mengundang para akademisi, dosen, maupun peneliti untuk ...