CIVITAS (JURNAL PEMBELAJARAN DAN ILMU CIVIC)
Vol 1, No 2 (2015)

Suatu Tinjauan Kurangnya Minat Belajar Siswa Pada Jam Pelajaran Terakhir Pada Bidang Studi Pkn Di SMP Negeri 2 Kotapinang

Khairul Fahmi Lubis (STKIP Labuhan Batu)



Article Info

Publish Date
07 Jun 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) faktor penyebab kurangnya minat belajar siswa pada jam pelajaran terakhir pada bidang studi Pkn di SMP Negeri 2 Kotapinang Tahun Pelajaran 2011/ 2012. (2) mencari penyelesaian atau solusi agar minat belajar siswa pada jam pelajaran terakhir pada bidang studi Pkn semakin meningkat (3) untuk menambah wawasan dan ilmu pengetahuan penulis dalam mengatasi suatu persoalan yang terjadi di lapangan atau dilingkungan sekolah SMP Negeri 2 khususnya. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

civic

Publisher

Subject

Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

CIVITAS : Jurnal Pembelajaran dan Ilmu Civic terbit 2 (dua) kali setahun pada bulan Maret dan September, berisi tulisan/artikel hasil pemikiran dan hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, pengkaji, dosen dan mahaiswa dalam disiplin ilmu kependidikan dan pembelajaran serta ...