CIVITAS (JURNAL PEMBELAJARAN DAN ILMU CIVIC)
Vol 4, No 2 (2018)

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PBM TEHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN PANCASILA dan KEWARGANEGARAAN KELAS XI SMA SWASTA AEK NABARA KABUPATEN LABUHANBATU TAHUN AJARAN 2016/2017

Eva Perawati Lubis (STKIP Labuhanbatu)



Article Info

Publish Date
18 Aug 2019

Abstract

Penelitian ini menggunakan Quasi Eksperimen. Desain ini dipilih untuk menganalisis pengaruh yang terjadi antara variabel X ( Indevenden ) terhadap variabel Y (Dependen ) berdasarkan perbedaan hasil belajar siswa yang diajarkan pada kelas eksperimen yang menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Masalah dan siswa kelas kontrol yang menggunakan pembelajaran secara Langsung. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI ips dan kelas XI ipa II SMA Swasta Aek Nabara yang berjumlah 40 orang. Siswa pada kelas Eksperimen ( XI ips ) diberikan pembelajaran dengan menggunakan Model pembelajaran Berbasis Masalah, terlebih dahulu dilakukan pretest dan nilai rata

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

civic

Publisher

Subject

Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

CIVITAS : Jurnal Pembelajaran dan Ilmu Civic terbit 2 (dua) kali setahun pada bulan Maret dan September, berisi tulisan/artikel hasil pemikiran dan hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, pengkaji, dosen dan mahaiswa dalam disiplin ilmu kependidikan dan pembelajaran serta ...