Jurnal Ilmiah Kesatuan (JIK)
Vol 10, No 1 (2008): Jurnal Ilmiah Kesatuan

Pengaruh Biaya Saluran Distribusi Terhadap Tingkat Volume Penjualan Pada PT. Winner Garments

Munawar, Aang ( STIE Kesatuan)
Marpaung, Bintang Sahala ( STIE Kesatuan)



Article Info

Publish Date
20 May 2013

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahawa Pengaruh sauran dsitribusi terhadap peningkatan volume penjualan dianalisis secara kuantitatif melalui analisis regresi, koefesien korelasi, dan koefesien koefesien determinasi memiliki hubungan yang sangat kuat dan uji hipotesa dua variable yang disimpulkan koefsin korelasi antara variable biaya saluran distribusi dan volume penjualan 0,98 adalah signifikan. Dari analisis regresi dapat di tarik kesimpulan bahwa ada hubungan antara biaya saluran distribusi dengan volume penjulan yang linear Y = 27,724 + 3,57X. Dengan koefesin korelasi sebesar 0,98 taksirannya hasil positif berkorelasi, berarti terhadap biaya distribusi dengan penjalan hubungan positif dengan interprestasi nilai korelasi hubungan X dan Y sangat tinggi dan mempunyai hubungan searah (jika X naik, maka Y naik ). Sedangkan koefesien determinasi di peroleh sebesar 0, 9604 atau 96 %. Berarti 96 % volume penjualan disebabkan oleh biaya distribusi, selebihnya 4 % merupakan pengaruh variabel dan faktor lainnya terhadap penjualan.

Copyrights © 2008






Journal Info

Abbrev

jik

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan adalah media ilmiah yang independen bagi para Dosen dan Peneliti di bidang ilmu Akuntansi. Terbit tiga kali dalam setahun, pada bulan April, Agustus dan Desember. Mempublikasikan hasil-hasil penelitian terapan bidang akuntansi dalam arti luas. Pedoman bagi penulis ...