JURNAL SeMaRaK
Vol 1, No 3 (2018): Jurnal SeMaRaK

PENGARUH PELATIHAN DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KLINIK TUMBUH KEMBANG YAMET PAMULANG

Fahmi Susanti Susanti (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
02 Feb 2019

Abstract

ABSTRAK Tujuan yang diinginkan agar menemukan “pengaruh Pelatihan serta Komunikasi terhadap kinerja karyawan” pada klinik Yamet, dengan cara” parsial” atau “simultan.” Dalam penyusunan penelitian memakai methode “deskriptip kuantitatif.” Dengan responden sebanyak 50 serta sampel sebanyak 50 karyawan, cara pengambilan sampel, secara sampel yang jenuh setiap respondenn mendapat kesamaan dalam peluang. Dianalisis dengan metode “regresi linier ganda.” Hasil uji hipostesis pelatihan serta komunikasi, secara parsial nilai thitung masing-masing sebesar 6,528 dan 9,590 dimana semua nilai thitung ttabel.t tabel 1,677 Untuk pengaruh simultan diperoleh Fhitung Ftabel yaitu 13,08 3,20. = 0,05 taraf signifikan. Kesimpulan yang diperoleh dengan parsial maupun simultan pelatihan serta komunikasi mempunyai pengaruh yang sangat berarti dengan “kinerja karyawan”. Dengan persamaan regresi linier Ŷ = -0,026 + 0,001X1 + 0,048X2 artinya pelatihan dan komunikasi memiiki kemampuan untuk mempengaruhi kinerjanya karyawan. Nilai koefisien determinasi 0,982 atau sebesar 98,2% menjelaskan bahwa pelatihan dan komunikasi berkemampuan untuk mempengaruhi kinerjanya karyawan sebesar 98,2 % serta kemampuan variabell yang bebas dimana dalam penelitian ini tidak dilakukan penelitian yaitu 1,8% . ”Kata Kunci”: Pelatihan, Komunikasi, “Kinerja Karyawan”

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

smk

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal SeMaRaK : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Februari, Juni dan Oktober oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. Terbit sejak bulan Februari tahun 2018. Fokus kajian jurnal ini ...