Jurnal Manajemen & Supervisi Pendidikan
Vol 4, No 1 (2019): Vol. 4 No. 1 November 2019

EVALUASI KINERJA ALUMNI DALAM MENDUKUNG PENGUATAN AKREDITASI PROGRAM STUDI

Arifin Suking (Jurusan Manajemen Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo)
Megi Yusuf Hamid (Jurusan Manajemen Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo Jl. Jenderal Sudirman No. 6 Kota Gorontalo Indonesia)



Article Info

Publish Date
27 Nov 2019

Abstract

Abstract: This study aims to determine user satisfaction with alumni performance in terms of: (1) integrity, (2) expertise according to the field of experts, (3) ability to utilize technology, (4) communication skills, (5) ability to teamwork, and (6) ) self-development. This researchused the quantitative study with the explanatory research type. Data collection techniques usedquestionnaires, interviews, observation, and documentation. The data analysis technique usedis descriptive analysis technique with a percentage formula. The results showed that usersatisfaction with alumni performance in terms of: 1) integrity is in the good category. 2)expertise according to the field of science is in the good category. 3) the ability to useinformation technology is in the good category. 4) communication skills are in the goodcategory. 5) the ability of teamwork is in the good category, and 6) self-development is in thevery good category. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepuasan pengguna terhadap kinerja alumni dalam hal:(1) integritas, (2) keahlian sesuai bidang ahli, (3) kemampuan memanfaatkan teknologi, (4) kemampuan komunikasi, (5) kemampuan kerjasama tim, dan (6) pengembangan diri. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian eksplanatori. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dengan menggunakan formula persentase. Hasil penelitian menunjukan bahwa kepuasan pengguna terhadap kinerja alumni dalam hal: 1) integritas berada pada kategori baik. 2) keahlian sesuai bidang ilmu berada pada kategori baik. 3) kemampuan memanfaatkan teknologi informasi berada pada kategori baik. 4) kemampuan komunikasi berada pada kategori baik. 5) kemampuan kerjasama tim berada pada kategori baik, dan 6) pengembangan diri berada pada kategori sangat baik.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jmsp

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education

Description

Jurnal Manajemen dan Supervisi Pendidikan [p-ISSN 2580-3417 | e-ISSN 2541-4429] was first published in 2016 by the Department of Educational Administration Faculty of Education State University of Malang. Published three times a year, March, July, and November. We accept research articles within ...