Emerging Markets : Business and Management Studies Journal
Vol 4 No 2 (2017)

ANALISA RATIO KEUANGAN DAN PERATAAN LABA TERHADAP RETURN SAHAM PADA INDUSTRI MANUFAKTUR TAHUN 2012-2016

Dewi, Kartika (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Mar 2018

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menguji pengaruh ratio keuangan profitabilitas, solvabilitas dan perataan laba terhadap return saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016. Profitabilitas di uji dengan menggunakan proxy Return On Asset dan Net Profit Margin. Solvabilitas di uji dengan menggunakan proxy Debt to Equity Ratio. Perataan Laba diuji menggunakan Index Eckel. Data sample diambil sebanyak 205 di uji dengan menggunakan regresi berganda dengan bantuan SPSS versi 20. Hasil penelitian menunjukkan Return On Asset dan Debt to Equity Ratio berpengaruh terhadap Return Saham. Net Profit Margin dan Perataan Laba tidak berpengaruh terhadap Return Saham.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ijembm

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

This journal is particularly interested in publishing scholarly empirical and theoretical research in various topics in the fields management, accounting, finance, and service industry, such as; Entrepreneurship, marketing, consumer behaviour, organizational behaviour, strategic management, ...