EKSAKTA: Journal of Sciences and Data Analysis
VOLUME 14, ISSUE 2, August 2014

Ethanol Concentration Effect of Mangoesten Pell Extract to Total Phenol Content

Mustofa Ahda (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2015

Abstract

Telah penelitian tentang pengaruh konsentrasi etanol terhadap kandungan fenol total pada kulit manggis. Penelitian ini bertujuan sebagai effisiensi penggunaan pelarut yang digunakan dalam proses ekstraksi. Proses ekstraksi yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik maserasi. Penelitian ini dengan melakukan variasi konsentrasi etanol 100%, 80%, 50%, 20%, 0% sebagai pelarut yang digunakan dalam proses maserasi selama 24 jam disertai dengan pengadukan. Kemudian hasil ekstrak cair dievaporasi sampai mendapat ekstraks kental, dan selanjutnya ekstraks kental diuapkan sampai memperoleh ekstraks kering masing-masing pelarut tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi etanol 100% mampu melakukan proses ekstraksi yang optimal dengan kandungan total fenol sebesar 35,21% b/b yang equivalen terhadap asam galat.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

eksakta

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Earth & Planetary Sciences Materials Science & Nanotechnology

Description

Ekstakta is an interdisciplinary journal with the scope of mathematics and natural sciences that is published by Fakultas MIPA Universitas Islam Indonesia. All submitted papers should describe original, innovatory research, and modelling research indicating their basic idea for potential ...