Elektron Jurnal Ilmiah
Vol 9 No 2 (2017): Elektron Jurnal Ilmiah

Prototype Pendeteksi Kebocoran Gas LPG Pada Gudang Penyimpanan Gas LPG Berbasis Mikrokontroler

albar albar (Politeknik Negeri Padang)
Ifni Joi (Politeknik Negeri Padang)
Rozi Helmudyra (Politeknik Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2017

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah membuat sebuah alat yang dapat mendeteksi kebocoran gas LPG pada gudang penyimpanan gas LPG. Alat yang dibuat menggunakan arduino sebagai kontroller dan sensor MQ-2 untuk mendeteksi kebocoran gas LPG. Modul GSM sim800L berfungsi mengirimkan sms kepada operator jika mendeteksi gas LPG di udara. Hasil pengujian menunjukkan sensor mendeteksi adanya gas LPG, tegangan output sensor sebesar 0.95 Vdc.Saat sensor tidak mendeteksi gas LPG tengan output sensor sebesar 0,35 Vdc. Sim800L membutuhkan tegangan Vcc sebesar 5 Vdc untuk dapat berfungsi. Pin TX memiliki tegangan 4,2Vdc untuk mengirimkan SMS dengan kondisi ada bahaya gas dan 4,4 Vdc saat SMS tidak terkirim.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JIE

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Elektron Jurnal Ilmiah (EJI) is a peer-reviewed journal which is published by Department of Electrical Engineering, Politeknik Negeri Padang. The ISSN number is 2085-6989. EJI published the first edition in 2009 and since 2014, EJI publishes in Juni and December. The scopes of the journal are: ...