Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi
Vol 3, No 1 (2019): JURNAL NERACA

PERBEDAAN HASIL BELAJAR ANTARA MAHASISWA YANG BERASAL DARI SMA DENGAN SMK PADA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG

HERLISA PUTRA (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2019

Abstract

Program Studi Pendidikan Akuntansi merupakan suatu program dari ilmu sosial yang mahasiswanya memiliki latar belakang pendidikan yang berbeda-beda yaitu dari SMA Jurusan IPS dan IPA dengan SMK Jurusan Akuntansi dan Administrasi Perkantoran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode komparatif (membandingkan). Berdasarkan hasil pembahasan, di dapat bahwa rata-rata nilai Pengantar Akuntansi mahasiswa yang berasal dari SMA Jurusan IPA 77,16, Jurusan IPS 80,595, dan Mahasiswa yang berasal dari SMK 86,429 dari hasil rata-rata ini maka di dapat rata-rata tertinggi adalah mahasiswa yang berasal dari SMK Jurusan Akuntansi dengan SMA jurusan IPS. Hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan statistik parametris uji komparatif lebih dari dua sampel independen, diperoleh hasil  6,152 >   0,05/2 = 3,11 maka  diterima dan  ditolak. Berarti terdapat perbedaan yang sangat signifikan antara hasil belajar mahasiswa yang berasal dari SMA dengan SMK pada Program Studi Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Palembang

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi was first printed in Juni 2017 with register number ISSN 2580-2690 (Print), 2615-3025 (Online) and published bay study program education accounting FKIP University PGRI of Palembang. Journal of Neraca include the results of the qualitative ...