UG Journal
Vol 8, No 2 (2014)

MELEK MEDIA KHALAYAK PADA TAYANGAN TALKSHOW DI TELEVISI (Studi Kasus Tayangan Talk Show Indonesia Lawyers Club di TvOne)

Masitoh, Siti (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jul 2015

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji media literacy khalayak penonton talkshow Indonesia Lawyers Club di televisi guna memahami pembelajaran hukumbagi pemirsa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatifdeny an metodestudi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengalaman informan yangmenonton beberapa kali tayangan tersebut memberikan kesempatan kepadamereka untuk mempelajari dan mencermati tayangan tersebut. Hal ini memberikan indikasi bahwa tingkat terpaan terhadap sebuah acara memiliki hubungan dengan media literacy khalayak.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

ugjournal

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions

Description

UG Jurnal merupakan kumpulan jurnal penelitian dari semua fakultas yang ditulis oleh Dosen dan Mahasiswa Universitas Gunadarma. UG Jurnal terbit tiap sebulan sekali dan tiap bulannya memuat jurnal dari berbagai ...