Media komunikasi sebagai alat pengiriman data atau informasi menjadi hal yangbanyak dilakukan mengingat waktu yang dibutuhkan untuk mengirim lebih cepatdan biaya yang dikeluarkan lebih murah dibandingkan dengan penyampaiansecara lisan. Akan tetapi jika menyampaikan pesan melalui media komunikasiakan dapat dengan mudah data-data tersebut diketahui oleh orang-orang yangtidak berwenang jika data-data tersebut tidak dilindungi. Enkripsi adalah salahsatu cara mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diiginkan sehingga data tersebuttidak mudah untuk diketahui oleh orang lain dan file tidak dapat diakses olehpihak-pihak yang tidak diinginkan. Penelitian enkripsi dibuat dengan menggunakanbahasa pemprograman J2SDK (Java 2 Standard Development Kit), yakni denganmemanfaatkan fasilitas-fasilitas yang telah disediakan oleh bahasa pemprogramanJ2SDK.
Copyrights © 2012