UG Journal
Vol 9, No 5 (2015)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PERSEBARAN BPR DI WILAYAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Saputra, Topan Sukma (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Oct 2016

Abstract

BPR adalah Bank Pekreditan Rakyat. Perkembangan BPR di perkotaan danpedesaan di seluruh wilayah Indonesia menunjukkan kemajuan yang sangatpesat, dilihat dari cabang BPR, sebaran BPR di wilayah DIY dan Data Gemografiswilayah DIY. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang suatu Sistem InformasiGeografis persebaran BPR di wilayah DIY yang nantinya dapat bermanfaat untukpihak BPR memilih lokasi dalam rangka ekspansi cabang terkait dengan kabupatenyang memiliki potensi besar berkembangnya BPR, atau pihak regulator dalamhal ini Bank Indonesia maupun pemerintah daerah dalam rangka memantaupersebaran BPR di DIY, dan pada akhirnya SIG ini dapat pula dimanfaatkan olehmasyarakat umum untuk memperoleh informasi mengenai BPR.. Tahapan kegiatanpenelitian Sistem Informasi Geografis ini meliputi penyusunan data spasial danpenyusunan data non spasial demografi DIY dan data Deskripsi BPR di DIY,untuk perancangan Aplikasi penulis merancang ERD dan Struktur Database,perancangan Query, perancangan Struktur Navigasi dan perancangan Tampilan..Penelitian ini berhasil merancangan SIG persebaran BPR di wilayah DIY. Hasilrancangan tersebut menjadi dasar bagi programmer untuk menuangkannyadalam program hingga menghasilkan suatu SIG (baik berbasis online maupunoffline).

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

ugjournal

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions

Description

UG Jurnal merupakan kumpulan jurnal penelitian dari semua fakultas yang ditulis oleh Dosen dan Mahasiswa Universitas Gunadarma. UG Jurnal terbit tiap sebulan sekali dan tiap bulannya memuat jurnal dari berbagai ...