ELKHA : Jurnal Teknik Elektro
Vol 4, No 1 (2012): Edisi Bulan Maret

Academic Resources Management Information System (ARMIS) dengan Arsitektur Model View Control (MVC)

Safriadi, Novi (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 May 2012

Abstract

Abstract Dengan teknologi informasi saat ini memungkinkan berkembangnya teknik pemograman perangkat lunak, salah satunya dalah perangkat lunak resources manajemen project (RMP). Resource ruangan merupakan salah satu yang dapat dikembangkan dengan RMP. Dengan menggunakan teknologi framework dan dukungan arsitektur MVC, ARMIS merupakan RMP yang berbasis pada alokasi dan pemantauan raungan pada suatu gedung. ARMIS yang diimplementasikan pada gedung Labtek V ITB dapat mengelola ruangan, mengalokasi, dan memantau ruangan secara online. Kata kunci- Resources Management Project, Framework, MVC, Use Case

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

Elkha

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The ELKHA publishes high-quality scientific journals related to Electrical and Computer Engineering and is associated with FORTEI (Forum Pendidikan Tinggi Teknik Elektro Indonesia / Indonesian Electrical Engineering Higher Education Forum). The scope of this journal covers the theory development, ...