Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB
Vol 7, No 2: Semester Genap 2018/2019

PENGARUH STRUKTUR PASAR, EFISIENSI DAN INDIKATOR FUNDAMENTAL PERBANKAN PENGARUH STRUKTUR PASAR, EFISIENSI DAN INDIKATOR FUNDAMENTAL PERBANKAN PENGARUH STRUKTUR PASAR, EFISIENSI DAN INDIKATOR FUNDAMENTAL PERBANKAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN STUDI KASUS PADA PERBANKAN KONVENSIONAL TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN STUDI KASUS PADA PERBANKAN KONVENSIONAL TAHUN 2010 – 2016 TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN STUDI KASUS PADA PERBANKAN KONVENSIONAL

ARIF PERMANA (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur pasar,efisiensi, dan indikatorfundamental perbankan terhadap profitabilitas perbankan. Untuk menghitung efisiensimenggunakan metode Data Envelopment Analysist (DEA). Penelitian ini menggunakan RandomEffect Method sebagai alat regresi. Data yang digunakan dalah data sekunder yang diambil darilaporan keuangan bank triwulanan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur pasar tidakmemiliki pengaruh terhadap profitabilitas perbankan. penelitian ini tidak mendukung hipotesaStructure Conduct Performance (SCP). Efisiensi juga tidak memiliki pengaruh yang signifikanterhadap profitabilitas perbankan. Sedangkan, dari indikator fundamental yang digunakan yaituCapital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), dan Biaya Operasional PendapatanOperasional hanya BOPO lah yang memiliki pengaruh terhadap profitabilitas perbankan, denganarah pengaruh yang negatif.Kata kunci : profitabilitas, struktur pasar, efisiensi, SCP, DEA, CAR, NPL, BOPO,

Copyrights © 2018