Jurnal Mitra Pendidikan
Vol 4 No 3 (2020): Jurnal Mitra Pendidikan Edisi Maret

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA MATA PELAJARAN IPS TAHUN AJARAN 2018/2019

Yusti Asmara (SD Negeri 018 Sekip Hulu)



Article Info

Publish Date
04 Apr 2020

Abstract

Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV dalam pembelajaran IPS Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 018 Sekip Hulu pada bulan Februari dan maret 2019. Dari 28 siswa hanya 12 orang yang mencapai KKM IPS yaitu 75.Tujuan penulisan perbaikan pembelajaran adalah untuk memperbaiki proses pembelajaran dan meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas IV SD Negeri 018 Sekip Hulu. Pelaksanaan penulisan perbaikan pembelajaran dilakukan dalam dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II. Hasil penulisan menunjukkan bahwa peningkatan hasil belajar siswa SD Negeri 018 Sekip Hulu pada siklus I sebesar 61%. Pada siklus II sebesar 86%. Hasil belajar-mengajar juga meningkat. Dengan demikian penggunaan model pembelajaran group investigation untuk memperbaiki proses pembelajaran dan meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas IV SD Negeri 018 Sekip Hulu.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

e-jmp

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Jurnal Mitra Pendidikan adalah Jurnal hasil penelitian dalam bidang pendidikan. Isi jurnal ini diharapkan menjadi inspirasi para Tenaga Pendidik dalam pengembangan ...