Sport, Pedagogik, Recreation and Technology : Jurnal Ilmu Pendidikan Jasmani Olahraga, Kesehatan dan Rekreasi (Sparta)
Vol 1 No 1 (2018): SPARTA (Sport, Pedagogic, Recreation, and Technology)

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PJOK) DITINJAU DARI KELENGKAPAN SARAN DAN PRASARANA DI SMP NENGERI 2 TUKAK SADAI

Debri , Tien Rostini , dan Dedy Putranto (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2018

Abstract

Masalah sarana pendidikan jasmani yang sering dihadapi di sekolah diantaranya adalah sarana prasarana pendidikan jasmani yang kurang memadai dan pengelolaan sarana dan prasarana pendidikan jasmani yang belum optimal. Dalam pengelolaannya biasanya sekolah menjadi kendala utama. Di mana, mengingat di sekolah tersebut belum ada tenaga profesional yang khusus untuk menangani masalah manajemen sarana dan prasarana itu sendiri. Tujuan yang ini adalah untuk mengetahui efektivitas pembelajaran pjok di tinjau dari kelengkapan sarana dan prasarana SMP Negeri 2 Tukak Sadai.Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 2 Tukak Sadai kabupaten bangka selatan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah penggamatan dan dokumentasi berupa foto. Dapat di simpulkan bahwa sarana dan prasarana sangat berpengaruh terhadap keefektifan pembelajaran pjok di SMP Negeri 2 Tukak Sadai. Kata kunci: Efektivitas, Pembelajaran, Sarana Prasarana

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

SPARTA

Publisher

Subject

Education Health Professions Public Health Social Sciences Other

Description

Jurnal SPARTA (Sport, Pedagogic, Recreation, and Technology) fokus pada rumpun Ilmu Pendidikan scope Pendidikan Jasmani, Kepelatihan Olahraga, Kesehatan, Olahraga dan Rekreasi, sebagai wadah untuk menuangkan hasil penelitian baik secara konseptual maupun teknis. Jurnal SPARTA juga menerbitkan ulasan ...