SOLUSI
Vol 16, No 3 (2018)

DAMPAK REVITALISASI PASAR TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG DAN KEPUASAN PELANGGAN DI PASAR PETERONGAN SEMARANG

Grace Elika Pingkan Wullur (Unknown)
Edy Mulyantomo (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Apr 2020

Abstract

Pasar Tradisional merupakan salah satu bentuk ekonomi kerakyatan dan juga merupakan salah satu pilar ekonomi nasional di Indonesia. Dalam penelitian ini digunakan metode penelitian kualitatif ataunaturalistik karena dilakukan dalam kondisi alamiah. Menurut Moleong (2007), metode penelitian kualitatifadalah penelitian yang bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitianmisalnya perilaku, persepsi, motivasi dan tindakan, dan lain lain secara holistik, dan dengan cara deskripsidalam bentuk kata kata dan bahasa, pada suatu konteks khusus yang alamiah dan dengan memanfaatkanberbagai metode alamiah.Kata Kunci: Pasar tradisional, pendapatan pedagang, kepuasan pelanggan 

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

solusi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

SOLUSI scientific magazine is a collection of quality scientific journals from various social science disciplines including economics, accounting, management and business. Topics raised in journals are adapted to current themes that can help practitioners and academics develop their knowledge and ...