SOLUSI
Vol 18, No 2 (2020)

FAKTOR-FAKTOR PENINGKAT MINAT BELI PELANGGAN ELEVENIA DI KOTA SEMARANG

M. Rifki Bakhtiar (Universitas AKI)
Puji Setya Sunarka (Universitas AKI)



Article Info

Publish Date
20 May 2020

Abstract

Fokus dari penelitian ini adalah menganalisis keamanan, kepercayaan, harga, kualitas pelayanan pada minat beli pelanggan di kota Semarang pada situs penjualan online di Elevenia. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Kuisioner 100 responden yang memenuhi syarat sebagai sampel. Alat analisis data yang digunakan berupa regresi linier berganda dengan program SPSS versi 23. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada penelitian ini diperoleh hasil regresi Y= -1,862 + 0,468 X1 + 0,547 X2 + 0,171 X3 + 0,388 X4 +. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: keamanan (X1), Kepercayaan (X2), Harga (X3), dan kualitas pelayanan (X4) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat Beli. Studi itu memberikan bukti empiris bagi para marketplace meningkatkan keamanan, kepercayaan, harga, kualitas pelayanan. Kata Kunci: keamanan, kepercayaan, harga, kualitas pelayanan, minat beli

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

solusi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

SOLUSI scientific magazine is a collection of quality scientific journals from various social science disciplines including economics, accounting, management and business. Topics raised in journals are adapted to current themes that can help practitioners and academics develop their knowledge and ...