Jurnal Penelitian Tanaman Industri (Littri)
Vol 20, No 3 (2014): September 2014

KARAKTERISTIK NANOEMULSI MINYAK SAWIT MERAH YANG DIPERKAYA BETA KAROTEN

SHANNORA YULIASARI (Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Bengkulu Jalan Irian Km 6,5, Bengkulu 38119)
DEDI FARDIAZ (Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan, Fakultas Teknologi Pertanian Institut Pertanian Bogor, Kampus IPB Dramaga)
NURI ANDARWULAN (Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan, Fakultas Teknologi Pertanian Institut Pertanian Bogor, Kampus IPB Dramaga)
SRI YULIANI (Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian Jalan Tentara Pelajar No. 12, Bogor 16111)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2020

Abstract

ABSTRAKMinyak sawit merah (Red palm oil/RPO) dan β-karoten tidak larutdalam air sehingga sulit diaplikasikan ke dalam produk pangan. Salah satupendekatan untuk meningkatkan kelarutan RPO dan β-karoten adalah emulsifikasi. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan nanoemulsi RPOdiperkaya β-karoten yang stabil. Penelitian dilaksanakan di LaboratoriumSEAFAST CENTER IPB dari Januari–September 2013. Pada penelitiantahap pertama, nanoemulsi disiapkan melalui tahap-tahap: pengayaan RPOdengan β β-karotenmenggunakan HPH (High Pressure Homogenizer) pada tekanan 34,5 MPadengan 10 siklus. Rasio RPO dan air dalam emulsi adalah 5 : 95; 7,5 :92,5; dan 10 : 90 (b/b), dan persentase Tween 80 sebagai pengemulsiadalah 2,5; 5,0; 7,5; dan 10% (b/b) dari total emulsi. Pada tahap kedua,nanoemulsi disiapkan dengan persentase RPO: 2, 4, dan 6% (b/b) danpengemulsi 1,5; 3,0; dan 4,5% (b/b) dari total emulsi. Hasil penelitiantahap pertama menunjukkan nanoemulsi yang dibuat dengan rasio RPO :air = 5 : 95 dan 7,5 : 92,5 serta pengemulsi 5% (b/b) menghasilkan emulsidengan ukuran droplet 115,1 sampai 145,2 nm dan stabil. Nanoemulsiyang dihasilkan dari penelitian tahap kedua memiliki ukuran droplet 94,9sampai 125,5 nm, dan kadar β-karoten antara 47,6 sampai 130,9 mg/l.Ukuran droplet nanoemulsi yang kurang dari 125 nm dapat dihasilkandengan formula rasio RPO dan pengemulsi kurang dari 2,0.Kata kunci: minyak sawit merah, β-karoten, nanoemulsi, homogenizerABSTRACTRed palm oil (RPO) and β-carotene are insoluble in water. It makescan be used to improve RPO and βThis research is aimed to produce stable RPO nanoemulsion enriched withβ-carotene. The research was conducted in the SEAFAST CENTERLaboratory, Bogor Agriculture University from January to Septemberfollowing steps, i.e. enrichment of RPO with βusing a high pressure homogenizer at a pressure of 34.5 MPa in 10 cycles.The ratio of RPO and water in the mixture were 5 : 95; 7.5 : 92.5; and 10 :10% (w/w) of the total emulsions. In the second stage, nanoemulsionswere prepared on various RPO percentage of 2, 4, and 6% (w/w) andhad a droplet size from 115.1 to 145.2 nm and stable. Nanoemulsions wereresulting from the second stage had droplet size from 94.9 to 125.5 nm,and β-carotene content were 47.6 to 130.9 mg/l. Droplet size ofnanoemulsions is less than 125 nm. It can be produced with RPO andKey words: red palm oil, β-carotene, nanoemulsion, homogenizer

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jptip

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Penelitian Tanaman Industri (JLITTRI) aims to publish primary research articles of current research topics, not simultaneously submitted to nor previously published in other scientific or technical ojournals. General review articles will not be accepted. The journal maintains strict standards ...