Refleksi: Jurnal Filsafat dan Pemikiran Islam
Vol 17, No 1 (2017)

Filsafat sebagai hikmah: Konteks berfilsafat di dunia islam

Imam Iqbal (UIN Sunan Kalijaga)



Article Info

Publish Date
30 Jan 2017

Abstract

There is a strong impression on some that the Islamic philosophy is unoriginal, just a duplication of Greek philosophy, and has become extinct or no longer found in modern day development. According to the authors, such an impression and other negative impressions similar to it need to be evaluated and reviewed. The impression is very reductive and less proportional in assessing the existence of Islamic philosophy. One way is to put Islamic philosophy in its distinctive historical context. The author consid- ers that the use of the word $ikmah to define philosophy in the Islamic world implies a distinctive context that surrounds the birth and development of philosophy in the Islamic world, and at the same time exhibits its characteristics. This paper will try to explore and explore more in the context in question, so that the realization of philosophy in the Islamic world can photographed in a more fair and whole.[Ada kesan yang kuat pada sebagian kalangan bahwa filsafat Islam itu tidak orisinal, sekedar duplikasi dari filsafat Yunani, dan telah punah atau tidak ditemukan lagi perkembangannya pada masa modern ini. Menurut penulis, kesan semacam itu dan kesan negatif lainnya yang senada dengannya perlu dievaluasi dan ditinjau ulang. Kesan tersebut sangat reduktif dan kurang proporsional dalam menilai keberadaan filsafat Islam. Salah satu caranya adalah dengan meletakkan filsafat Islam dalam konteks kesejarahannya yang khas. Penulis memandang bahwa penggunaan kata %ikmah untuk mendefinisikan filsafat di dunia Islam menyiratkan adanya konteks khas yang mengitari kelahiran dan perkembangan filsafat di dunia Islam, dan sekaligus menunjukkan karakteristiknya. Tulisan ini akan mencoba menggali dan menelisik lebih dalam konteks yang dimaksud, sehingga perwujudan filsafat di dunia Islam dapat dipotret secara lebih adil dan utuh.]

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ref

Publisher

Subject

Religion Humanities Social Sciences

Description

Refleksi adalah jurnal filsafat dan pemikiran Islam. Fokus dan ruang lingkup dari jurnal ini adalah Filsafat Islam, Kalam (Teologi Islam), dan Tasawwuf ...