Jurnal Akuntansi Profesi
Vol 10, No 2 (2019)

PENGARUH KREATIFITAS INOVASI, PENETAPAN HARGA JUAL, DAN KUALITAS LAPORAN KEUANGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PROPERTY KECAMATAN BULELENG

Marheni, Kadek Devi (Unknown)
Yasa, Nyoman Putra (Unknown)
Sujana, Edy (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jan 2020

Abstract

Kinerja adalah hasil atau tingkat keberhasilan individu atau kelompok secara keseluruhan selama periode tertentu dalam melaksanakan suatu tugas atau kewajiban. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kreatifitas inovasi, penetapan harga jual, dan penyajian laporan keuangan terhadap kinerja usaha property Kecamatan Buleleng. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan property di Kecamatan Buleleng. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik sampling jenuh. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi berganda dengan bantuan program SPSS versi 23.Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Kreatifitas inovasi berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan perusahaan property Kecamatan Buleleng, (2) Penetapan harga jual berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan perusahaan property Kecamatan Buleleng, dan (3) Kualitas laporan keuangan berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan perusahaan property Kecamatan Buleleng. Kata Kunci : harga, inovasi, kinerja, laporan keuangan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JAP

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Jurnal Akuntansi Profesi disseminates studies in accounting to academic and professional communities, practitioners, students, and other interested parties. It publishes articles reporting the findings of accounting research from a wide range of topics including, but not limited to: - Accounting ...