ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh FunOutbound terhadap kerjasama anak kelompok B3 TK TunasRimba II Palangka Raya. Penelitian ini merupakan penelitiankuantitatif dengan menggunakan metode eksperime dimana tesawal diberikan untuk mengetahui kemampuan anak sebelum diberiperlakuan. Subjek eksperimen penelitian ini adalah anakkalompok B3 TK Tunas Rimba II Palangka Raya tahun ajaran2018/2019 yang berjumlah 29 orang anak. Berdasarkan hasilpenelitian diperoleh thitung sebesar 13,28 sedangkan harga ttabeldengan taraf signifikan sebesar 5% dengan db (N – 1 = 29 – 1 =28) adalah sebesar 2,048. Dengan demikian dapat diketahui thitung(13,28) > ttabel (2,048) jika thitung lebih besar dari t tabel maka Haditerima, dan Ho ditolak. Dengan demikian dapat disimpulkanbahwa adanya pengaruh Fun Outbound terhadap kerjasama anakkelompok B3 TK Tunas Rimba II Palangka Raya.Kata Kunci : Kemampuan kerjasama, Fun Outbound
Copyrights © 2019