Jurnal Riset Mahasiswa Manajemen (JRMM)
Vol. 2 No. 2 (2014): Oktober

PENGARUH PROSES REKRUTMEN DAN SELEKSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KABUPATEN MALANG

Andreas Nong Wona, Endi Sarwoko, Fauzan (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2014

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh proses rekrutmen dan seleksi terhadap kinerja karyawan dan untuk mengetahui faktor yang paling dominan memengaruhi kinerja karyawan pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Malang. Pengambilan sample menggunakan simple random sampling didapatkan 50 orang responden. Pengambilan data dengan teknik wawancara, kuesioner dan observasi. Menggunakan metode deskriptif kuantitatif dan analisis data menggunakan regresi berganda, uji t dan uji F. Hasil analisis menunjukkan ada pengaruh yang positif dan signifikan antara rekrutmen dan seleksi terhadap kinerja karyawan dan yang dominan memengaruhi adalah seleksi.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

JRMM

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Riset Mahasiswa Manajemen (JRMM) terbit 2 (dua) kali dalam setahun (April, Oktober) berisi publikasi hasil-hasil penelitian tugas akhir mahasiswa, karya ilmiah mahasiswa, serta penelitian mahasiswa dan dosen di bidang Manajemen. JRMM diterbitkan oleh Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas ...