Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia (JPPK)
Vol 2, No 1 (2013): Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENGINTERPRETASI SUATU PERNYATAAN DAN MEMBERIKAN ALASAN SISWA DENGAN INKUIRI TERBIMBING

Arum Khalista Faezaty (Unknown)
Ila Rosilawati (Unknown)
Tasviri Efkar (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2013

Abstract

This study aims to determine the effectiveness of guided inquiry ¬ ter in improving skills to interpret a statement and give reasons on material reaction rate. The subjects were students of class XI IPA2 SMAN 2 Gadingrejo totaling 34 people. This research uses a pre-experimental method with One Group Pretest Posttest Design. The data of this study is data interpretation skills and provide a statement of reasons, the analysis of data using the N-gain. The results showed N-gain skills menginterperetasi a statement 0.7 (medium) and reaching KKM 79%, while giving reasons 0.5 (medium) and a reach of 77% KKM. Based on the results of the data analysis, that effectively guided inquiry learning by improving the skills to interpret a statement and give reasons IPA2 class XI students on material reaction rate.Penelitian ini bertujuan mengetahui efektivitas inkuiri ter­bimbing dalam meningkatkan keterampilan menginterpretasi suatu pernyataan dan memberikan alasan pada materi laju reaksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA2  SMAN 2 Gadingrejo berjumlah 34 orang. Penelitian ini menggunakan metode pre-eksperimen dengan One Group Pretest Posttest Design.  Data penelitian ini adalah data keterampilan menginterpretasi suatu pernyataan dan memberikan alasan, analisis data menggunakan N-gain. Hasil penelitian menunjukkan N-gain keterampilan menginterperetasi suatu pernyataan 0,7 (sedang) dan yang mencapai KKM sebesar 79%, sedangkan memberikan alasan  0,5 (sedang) dan yang mencapai KKM sebesar 77%. Berdasarkan hasil analisis data tersebut, bahwa pembelajaran dengan inkuiri terbimbing efektif  meningkatkan keterampilan menginterpretasi suatu pernyataan dan memberikan alasan siswa kelas XI IPA2 pada materi laju reaksi.Kata kunci:   inkuiri terbimbing, keterampilan menginterpretasi suatu pernyataan, memberikan alasan, laju reaksi.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

JPK

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education

Description

Focus and Scope Assessment and evaluation of chemistry learning Chemistry learning technology and innovation Chemistry learning based on Problem Solving, SiMaYang, PJBL, Didactic, Lesson Study, Discovery Learning, etc. HOT-based chemistry learning Inquiry-based learning includes inquiry, structured, ...