Jurnal Ilmiah Teknik Industri
Vol 8, No 1 (2020): Jurnal Ilmiah Teknik Industri (Jurnal Keilmuan Teknik dan Manajemen Industri)

ANALISIS PENDEKATAN LINE BALANCING MENGGUNAKAN METODE RANGKED POSITION WEIGHTS, LARGEST CANDIDATE RULE DAN J-WAGON PADA PROSES PRODUKSI KAUS SABRINA COLLECTION

Ghufron Ghufron (Teknik Industri, Fakultas sains dan teknologi, Universitas Al-Azhar Indonesia)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2020

Abstract

Di era yang serba maju ini banyak perusahaan manufaktur harus bisa untuk terus meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi sehingga bisa terus melayani permintaan konsumen dengan lebih baik. Namun masih banyak terdapat masalah yang dihadapi perusahaan untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas produksinya seperti yang terjadi pada perusahaan konveksi Sabrina Collection perusahaan dibidang konveksi ini memiliki masalah pada proses produksi dimana masih banyak bottleneck yang terjadi dan masih adanya tenaga pekerja yang tidak bekerja sesuai jobdesk yang tersedia dikarenakan banyaknya bootleneck. Pada masalah ini peneliti ingin meneliti dibagian mana saja bottleneck tersebut terjadi dan bagaimana cara menguranginya pada penelitian kali ini peneliti menggunakan pendekatan yaitu Line Balancing dengan metode rangked positional weights, largest candidat rules dan jwagon. Setelah dilakukan penelitian dan pengolahan data peneliti mendapatkan nilai paling optimal yaitu dengan menggunakan metode largest candidat rules dan j-wagoon dengan waktu siklus sebesar 20 menit.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

industri

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering Transportation

Description

Jurnal Ilmiah Teknik Industri is a scientific journal as a tool of Knowledge development in Industrial Engineering and Industrial management field. This journal consist of lecturers, researchers and partitions study. The Industrial Engineering Scientific Journal is published by the Industrial ...