Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis
Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis (Jteksis)

Pengembangan Antena Telex Hygain 2 Meter Band Menjadi 3 X 5/8 Λ Di Frekuensi 144-147 Mhz Untuk Komunikkasi Amatir Menggunakan Sistem Pembalik Phase

Setiawan, Setiawan (Unknown)
Zaini, Raihana Nurul (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2020

Abstract

Penulisan ini membahas pengembangan antenna telex hy-gain V2R 2x5/8λ 2m band pada frequensi 144-146 Mhz menjadi 3x5/8λ, dengan metode menambahkan trap system pembalik pahsa dan penambahan elemen 5/8λ. Hal ini bertujuan agar antenna ini mendapatkan penguatan penerimaan Gain dan nilai return loss yang dihasilkan lebih baik. Dari table 2 dan tiga kali hasil pengukuran dan pengujian antenna telex Hy-gain V2R 2x5/8λ pada resonansi frequensi 144Mhz daya rata-rata yang diterima -35dBm, sehingga FUSB = 144.1 MHz dengan daya -38 dBm dan FLSB = 143.2 MHz dengan daya -38 dBm maka didapatlah bandwidth sebesar 200Khz. Sedangkan antena Hy-gain V2R yang dikembangkan dengan penggunaan trap sistem pembalik phasa menjadi 3 x 5/8 λ dari hasil tiga kali pengukuran pada tabel 3, pada resonansi frequensi 144Mhz mendapatkan daya sebesar -34dBm sehingga FUSB = 144.4 MHz dengan daya -37 dBm dan FLSB = 143.3 MHz dengan daya -37 dBm maka hasil pengembangan antena ini mendapatkan bandwidth 1.1khz. Hasil pengukuran dari pengembangan antena yang menggunakan sistem trap pembalik pahsa menghasikan Gain antenna sebesar 1dB dan retruns loss sebesar -4,15 dB, karena nilai return loss yang baik tidak lebih dari -9,54 dB.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jteksis

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Bisnis merupakan Jurnal yang diterbitkan oleh Prodi Sistem Informasi Universitas Dharma Andalas untuk berbagai kalangan yang mempunyai perhatian terhadap perkembangan teknologi komputer, baik dalam pengertian luas maupun khusus dalam bidang-bidang tertentu yang ...