Jurnal Bina Akuntansi
Vol 7 No 2 (2020): Jurnal Bina Akuntansi Vol.7 No.2 2020

ANALISIS RASIO PROFITABILITY, FINANCIAL STABILITY, CAPITAL TURNOVER, FINANCIAL LEVERAGE, DAN ASSET COMPOSITION TERHADAP FRAUDULENT FINANCIAL STATEMENT

Yenny Lego (Universitas Tarumanagara)
Hadi Cahyadi (Unknown)
Oey Hannes Widjaya (Unknown)
Louis Utama (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2020

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan dari nilai rata-rata antara rasio profitability, financial stability, capital turnover, financial leverage, dan asset composition terhadap terjadinya fraudulent financial statement pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019. Penelitian ini menggunakan 49 data perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan metode pemilihan sampel berdasarkan purposive sampling. Alat analisis hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah independent t-test yang dibantu dengan program SPSS 23.0 dan Microsoft Excel 2010. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa financial stability memiliki perbedaan yang signifikan terhadap fraudulent financial statement, sedangkan profitability, capital turnover, financial leverage, dan asset composition tidak memiliki perbedaan yang signifikan terhadap fraudulent financial statement.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JBA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Ilmu Akuntansi secara umum. (yang mencakup proses dan siklus akuntansi, kaidah dan prinsip akuntansi yang diterima ...