Jurnal Imajinasi
Vol 1, No 4 (2004)

JURUSAN DESAIN DI UNM MAKASSAR: Tantangan dan Peluang

Aziz said, Abdul (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Mar 2012

Abstract

Abstrak Masa transisi dari perobahan status IKIP Makassar menjadi Universitas Negeri Makassar (UNM) merupakan tantangan sekaligus peluang bagi jurusan-jurusan di lingkungan UNM untuk membuka program studi/jurusan baru, disamping perbaikan-perbaikan internal pada jurusan yang ada. Secara khusus, Jurusan Seni Rupa FBS UNM merupakan ‘pioneer’ dalam bidang seni rupa di wilayah Timur dari Indonesia ini, yang telah berperan ‘mencetak’ kader-kader, baik sebagai guru maupun sebagai praktisi seni. Melalui pertimbangan tersebut, Jurusan Seni Rupa FBS UNM mempunyai peluang untuk memekarkan diri untuk membuka program studi baru atau sekaligus membentuk jurusan baru sesuai kebutuhan dan tuntutan perkembangan Ipteks yang semakin sepat. Kata kunci: Jurusan Desain, UNM Makassar, tantangan dan peluang.

Copyrights © 2004






Journal Info

Abbrev

imajinasi

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal Imajinasi FSD UNM diterbitkan oleh Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar. Artikel dikelola dengan proses Double Blind Peer Review dengan akses terbuka atau dapat didowload secara fullpaper. Jurnal Imajinasi menerbitkan artikel pada bidang Seni, Pendidikan Seni dan Desain, ...