Jurnal Civicus
Vol 17, No 1 (2017): JURNAL CIVICUS, JUNI 2017

Kesadaran Hukum Masyarakat Desa Padasuka Kecamatan Kutawaringin Kabupaten Bandung

Damayanti, Asti (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2017

Abstract

ABSTRAKKESADARAN HUKUM MASYARAKAT DESA PADASUKA KECAMATAN KUTAWARINGIN KABUPATEN BANDUNG Kesadaran hukum masyarakat merupakan faktor penentu kemajuan suatu bangsa. Semakin tinggi kesadaran hukum masyarakat suatu negara, maka  akan semakin tertib kehidupan bermasyarakat dalam bernegara. Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Oleh karena itu penulis hendak menggambarkan kesadaran hukum masyarakat Desa Padasuka Kecamatan Kutawaringin Kabupaten Bandung.Hasil penelitian menunjukan bahwa: Sosialisasi hukum yang dilaksanakan Desa Padasuka dilakukan enam bulan sekali setiap hari Jumat di minggu kedua dengan tempat pelaksanaan di Mesjid Al-Muslimun maupun GSG Desa Padasuka. Hal tersebut dilakukan dalam rangka pemberian informasi kepada masyarakat akan pentingnya suatu hukum. Pentingnya mengetahui, memahami dan menyadari suatu aturan hukum, karena salah satu ciri warga negara yang baik adalah yang menyadari apa yang seharusnya dilakukan dan apa yang tidak boleh dilanggar.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

civicus

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

urnal Civicus is a periodic scientific journal that is published twice a year (June and December) that publishes the results of original and recent research on Citizenship Education. This journal aims to develop concepts, theories, perspectives, paradigms, and methodologies in the study of the ...