Filsafat Iluminasi Islam (Isyraq) diklaim memiliki metode yang unik dan perspektif yang lebih sempurna dari metode teologi dan ahlihadis . Makalah ini ingin melakukan menganalisa kritik Mulla Sadra Filsafat Iluminasi dan ahli hadis/ skripturalis tentang konsep iman. Dengan mempertimbangkan metode konsep iman dalam perspektif Filsafat Ilumininasi (isyraq) Islam, iman lebih selamat dari keraguan dan dapat mentransformasi manusia menjadi insan yang menyatukan ilmu dan amal Metode yang digunakan yaitu analisa konten dengan menggunakan hermenetika secara umum atas kitab-kitab utama aliran filsafat ini dan terutama Sadr ad-Din Muhammad Shirazi yang terkenal dengan nama Mulla Sadra sebagai representasi yang paling lengkap dan argumentatif dan dapat menguraikan konsep iman secara komprehensif. Kata-kata kunci : iman, iluminasi, filsafat, metode, teologi, ahlihadis
Copyrights © 2020