Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 6, No 11 (2017): Nopember 2017

THE USE OF TRANSITION ACTION DETAILS STRATEGY TO TEACH WRITING RECOUNT TEXTS

G. Sitio, Friska (Unknown)
Sudarsono, Sudarsono (Unknown)
Wardah, Wardah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2017

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menemukan keefektifan dari penggunaan Transition Action Details strategi dalam mengajarkan menulis teks recount pada siswa kelas 10 di SMA Kemala Bhayangkari Kubu Raya pada tahun ajaran 2014/2015. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan model grup pre-test dan post-test. Sampel dari penelitian ini adalah kelas X MIA 1 yang terdiri dari 34 siswa.Teknik pengumpulan data adalah pengukuran, dimana instrumennya adalah tes tulis. Nilai rata-rata dari pre test adalah  59.71 dan nilai rata-rata dari post test adalah 68.85. Perbedaan antara nilai rata-rata dari pre test dan post test adalah 9.14. Hasil perhitungan data menunjukkan bahwa tingkat efektifannya adalah 1.17. Tingkat efektifan tersebut lebih besar dari 0.80. Jadi disimpulkan bahwa keefektifan dari mengajarkan menulis menggunakan strategi TAD pada siswa kelas 10 SMA Kemala Bhayangkari Kubu Raya pada tahun ajaran 2014/2015 dikategorikan sebagai tinggi. Kata kunci: Strategi Transition Action Details, Teks Recount Abstract: This research aims to investigate the effectiveness of using Transition Action Details Strategy to teach writing recount texts to Year-10 students of “SMA Kemala Bhayangkari Kubu Raya” in Academic Year 2014/2015. This research is a pre experimental research with one group pre test post test design. The sample of this research is X MIA 1 which consists of 34 students. The technique of data collecting is measurement, the tool of which a written test. The mean score of pre test is 59.71 and the mean score of post test is 68.85. The interval score of the mean score of pre test and post test is 9.41. The data calculation shows that the effect size is 1.17. It is larger than 0.80. Thus, the effectiveness of teaching writing recount texts using TAD strategy to Year-10 students of “SMA Kemala Bhayangkari Kubu Raya” in Academic Year 2014/2015 can be categorized “large.” Key words: Transition Action Details Strategy, Recount Texts 

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...