JURNAL KIMIA SAINS DAN APLIKASI
Vol 6, No 3 (2003): Volume 6 Issue 3 Year 2003

Sintesis Garam SnCl2 dari Bahan Kemasan Berlapis Timah

Taslimah, Taslimah (Unknown)
Ismail, Ruslan (Unknown)
Sumardjo, Damin (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2003

Abstract

Telah dilakukan sintesis garam SnCl2 dengan bahan baku bahan kemasan berlapis timah. Sintesis dilakukan dengan merefluks oksida timah dengan larutan HCl, NaCl atau KCl selama 2 jam pada suhu 200 oC . Campuran disaring dalam keadaan panas, filtrat didinginkan, endapan yang terbentuk dipisahkan.Karakterisasi produk dilakukan dengan menentukan titik leleh dan daya reduksinya.Disimpulkan bahwa sebagai sumber ion Cl- yang baik berturut-turut HCl, KCl dan NaCl. Garam Yang dihasilkan berwarna putih keabu-abuan mempunyai kisaran titik leleh 243 – 248 oC dan bersifat sebagai reduktor.

Copyrights © 2003






Journal Info

Abbrev

ksa

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Engineering

Description

urnal Kimia Sains dan Aplikasi (p-ISSN: 1410-8917) and e-ISSN: 2597-9914) is published by Department of Chemistry, Diponegoro University. This journal is published four times per year and publishes research, review and short communication in field of ...