Kerajaan Sriwijaya menyimpan data mengenai peninggalan-peninggalannya seperti prasasti Telaga Batu . Data kesejarahan tersebut belum dimanfaatkan dalam pembelajaran sejarah. Permasalahan penelitian: Nilai sejarah apa sajakah yang terdapat pada prasasti Telaga Batu untuk dimanfaatkan sebagai sumber pembelajaran sejarah. Tujuan penelitian: 1. Untuk mengetahui nilai sejarah prasasti Telaga Batu Kerajaan Sriwijaya untuk dijadikan sumber pembelajaran sejarah di SMA negeri 4 Prabumulih. Metode penelitian deskriptif kualitatif.Teknik pengumpulan data: Dokumentasi, observasi lapangan, wawancara mendalam, dengan menggunakan teknik triangulasi data dan sumber. Jadi kerajaan Sriwijaya merekam data mengenai peninggalan prasasti Telaga Batu pada abad 9 Masehi.
Copyrights © 2020