Jurnal Teologi Cultivation
Vol 4, No 1 (2020): Juli

Ezer Kenegdo: Eksistensi Perempuan dan Perannya dalam Keluarga

Grecetinovitria Merliana Butar-butar (INSTITUT AGAMA KRISTEN NEGERI TARUTUNG)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2020

Abstract

AbstractPurpose of this study was to describe the meaning of ezer kenegdo and to know position and role of women in the family. The research method used is qualitative research methods (library research). The term of “ ezer kenegdo” refer to a helper but her position withoutsuperiority and inferiority. “The patner model” between men and women is uderstood in relation to one another as the same function, where differences are complementary and mutually beneficial in all walks of life and human endeavors.Keywords: Ezer Kenegdo; Women; Family.AbstrakTujuan penulisan artikel ini adalah untuk mendeskripsikan pengertian ezer kenegdo dan mengetahui kedudukan dan peran perempuan dalam keluarga. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif library research. Ungkapan “ezer kenegdo” menunjuk pada seorang penolong namun kedudukannya adalah setara tanpa ada superioritas dan inferioritas. “Model kepatneran” antara laki-laki dan perempuan dipahami dengan hubungan satu dengan yang lain sebagai fungsi yang sama, yang mana perbedaan adalah saling melengkapi dan saling menguntungkan dalam semua lapisan kehidupan dan usaha manusia.Kata Kunci: Ezer Kenegdo, Prerempuan, Keluarga.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

cultivation

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Journal of Teologi Cultivation (JTC) Journal of Religion and Christian Theological Education, published by the Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Tarutung, Indonesia, which contains articles on scientific research in the fields of Theology, Missiology, Theology Education and Teaching, History of ...