STUDI PELAKSANAAN SELFMEDICATION PADA PENDERITA DIARE BERDASARKAN TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT PESISIR KECAMATAN SOROPIA KABUPATEN KONAWE
Vol 4 No 2 (2020): Mei (2020)

PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT. SIMPATIK CITRA ADI SARANA UNAAHA KABUPATEN KONAWE

Bindarto, Bindarto (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengawasan terhadap peningkatan produktivitas karyawan pada PT Simpatik Citra Adi Sarana Unaaha Kabupaten Konawe. Metode pengumpulan data yang di gunakan adalah metode observasi, dokumentasi,dan kuesioner. Metode analisis yang di gunakan adalah Analisis regresi linear sederhana. Berdasarkan pembahasan dari hasil penelitian yang telah di lakukan dapat di tarik kesimpulan yang berhubungan dengan pengaruh pengawasan terhadap peningkatan produktivitas karyawan PT Simpatik Citra Adi Sarana Unaaha Kabupaten Konawe bahwa pengaruh pengawasan mempunyai peranan dan hubungan terhadap peningkatan produktivitas karyawan pada PT Simpatik Citra Adi Sarana Unaaha Kabupaten Konawe.

Copyrights © 2020