Sociae Polites: Majalah Ilmiah Sosial-Politik
Vol. 10 No. 28 (2009): Juli-Desember

Dilematika Layar Kaca

Rose Emmaria Tarigan (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jul 2019

Abstract

Media telivisi memiliki dua kekuatan yang bersifat konstruktif juga destruktif. Tergantung bagaimana si pengguna menyikapinya, sehingga lebih menghasilkan dampak yang berniali positif. Tetapi, dalam hal ini media tidak bisa melepaskan diri dari tanggungjawab sosialnya. Artinya, media tidak boleh hanya mengutamakan kepentingan profit, tetapi juga harus menyeimbangkannya dengan kepentingan khalayaknya, yakni dengan mematuhi rambu-rambu yang sudah tertera pada undang-undang penyiaran. Masyarakat sendiri harus cerdas dalam menggunakan media, agar terhindar dari dampak negatif yang mungkin ditumbulkannya

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

sp

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Sociae Polites has the vision to be the leading journal in the issue of Sustainable Development ...