Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan penalaran statistis yang dimiliki oleh mahasiswa. Oleh karena itu perlu dilakukan beberapa perubahan dalam perkuliahan statistika. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan menggunakan model PSB-R pada pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Model PSB-R dapat meningkatkan level kemampuan penalaran statistis mahasiswa yang pada asalnya berada pada level idiosyncratic dan transisional menjadi level kuantitatif dan analisis.
Copyrights © 2017