Litera
Vol 14, No 2: LITERA OKTOBER 2015

PETA SASTRA INDONESIA SASTRAWAN JAWA TIMUR

I. B. Putera Manuaba (FIB Universitas Airlangga Surabaya)



Article Info

Publish Date
02 Oct 2015

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan mendeskripsikan peta sastra Indonesia sastrawan Jawa Timur.Pemetaan dimaksudkan mengungkapkan kekhasan sastra Indonesia yang diproduksisastrawan daerah, khususnya sastrawan Jawa Timur. Metode yang digunakan adalahkualitatif-tekstual, dengan strategi pemerolehan data dokumentasi dengan teknik simakcatat.Hasil penelitian sebagai berikut. Pertama, sastra Indonesia sastrawan Jawa Timurlebih didominasi genre prosa (cerpen) dan puisi, serta memiliki kekhasan pengungkapankearifan lokal Jawa Timur. Kedua, sastrawan Jawa Timur memiliki peta kekuatanmemproduksi cerpen dan puisi dengan daerah basis Lamongan, Banyuwangi, Ngawi,Surabaya, Gresik, Sidoarjo, dan Sumenep.Kata kunci: sastra Indonesia, sastrawan daerah, peta sastra, kearifan lokal

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

litera

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

LITERA is a high quality open access peer reviewed research journal that is published by Faculty of Languages and Arts, Universitas Negeri Yogyakarta. LITERA is providing a platform for the researchers, academicians, professionals, practitioners, and students to impart and share knowledge in the ...