Jurnal Akuntansi Indonesia
Vol 6, No 2 (2017): JURNAL AKUNTANSI INDONESIA

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (STUDI KASUS SKPD KABUPATEN PATI)

Nanik Ermawati (Fakultas Ekonomi Akuntansi Universitas Muria Kudus)



Article Info

Publish Date
24 Jul 2017

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian yang menguji pengaruh partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerialdengan motivasi kerja sebagai variabel pemoderasi pada organisasi sektor publik di Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) Kabupaten Pati. Penelitian ini menggunakan metode survey kuesioner yang dibagikan kepadapejabat SKPD. Teknik pengambilan sampel adalah metode purposive sampling. Teknik analisis data menggunakanmetode Moderated Regression Analysis (MRA).Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1).partisipasi anggaran dan motivasi kerja tidak berpengaruh terhadapkinerja manajerial, 2). Motivasi kerja tidak dapat memoderasi pengaruh parrtisipasi anggaran terhadap kinerjamanajerial, 3). Secara simultan partisipasi anggaran dan motivasi kerja secara bersama sama berpengaruhterhadap kinerja manajerial.Keywords : partisipasi anggaran, kinerja manajerial, motivasi kerja, SKPD

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JAI

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi Indonesia (JAI) (p-ISSN : 0216-6747 and e-ISSN : 2655-9552) is published by the Department of Accounting, Faculty of Economics of Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) on a regular basis (every six months). The purpose of this journal is to publish the results of accounting ...