Teorema titik tetap Banach memiliki beberapa beberapa generalisasi, di antaranya yang diperkenalkan oleh T. Suzuki (2007) dan Meir-Keeler. Dalam artikel ini, dibahas beberapa generalisasi teorema titik Banach pada ruang metrik yang lengkap. Kata kunci: barisan, titik tetap, Cauchy, lengkap, konvergen.
Copyrights © 2014