Jurnal Syntax TransformationVol 1 No 02 (2020): Jurnal Syntax Transformation
Implementasi Kebijakan Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit Terhadap Kualitas Pelayanan Pasien Rawat Jalan Di Rumah Sakit Umum Daerah Singaparna Medika Citrautama Kabupaten Tasikmalaya
Syntax Transformation. Jurnal syntax Transformation adalah jurnal yang diterbitkan sebulan sekali oleh CV. Syntax Corporation Indonesia. Syntax Transformation akan menerbitkan artikel ilmiah dalam lingkup ilmu sosial sains. Artikel yang diterbitkan adalah artikel dari penelitian, studi atau studi ...