Jurnal Ekonomi Modernisasi
Vol. 9 No. 3 (2013): Oktober

STRATEGI BERSAING DAN CORE CAPABILITY PADA USAHA KONVEKSI DAN BORDIR

Churiyah, Madziatul (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Nov 2013

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi strategi bersaing dan kemampuan inti yang dimiliki oleh usaha konveksi dan bordir  “Arfad” Malang. Jenis penelitian merupakan penelitian kualitatif dan tekhnik pengumpulan data menggunakan wawancara,  observasi,  dokumentasi, dan  diskusi terfokus (Focus Group Discussion) antara peneliti, pemilik, manajer operasional dan karyawan. Hasil penelitian menjelaskan bahwa strategi bersaing yang diterapkan adalah optimalisasi modal intelektual serta  mempunyai beberapa kemampuan inti (core capability) yang terus dikembangkan

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

JEKO

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Modernisasi is a peer-reviewed journal that disseminates research in the fields of management and accounting. The journal publishes issues every February, June, and October. It covers a large variety of topics of management and accounting as a medium for practitioners, academics, ...