Journal On Teacher Education (Jote)
Vol. 1 No. 2 (2020): Journal On Teacher Education

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Kimia Melalui Model Kooperatif Debat Kimia Berbasis ICT di Kelas Xii Ia 2 SMA Negeri 2 Maumere

hendrikus hadir (SMA Negeri 2 Maumere)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya ketuntasan hasil belajar siswa pada materi reaksi oksidasi dan reduksi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa setelah diberikan model pembelajaran kooperatif debat kimia berbasis TIK. Bentuk penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan subjek penelitian adalah siswa kelas XII IA SMA Negeri 2 Maumere. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengukuran dengan instrumen penelitian menggunakan tes hasil belajar dan observasi langsung menggunakan lembar pelaksanaan pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa pada siklus I meningkat 3,78 menjadi 7,14 pada siklus II

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jote

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

The teacher education journal is a place for researchers to develop their competencies in the fields of research, education and community service. This journal is related to the world of general education such as early childhood education, educational psychology, primary school teacher education, ...